RHD. Selain mengkonservasi Bunga Bangkai di Area khusus untuk Amorphopalus di Rumah Hijau Denassa (RHD), bunga yang mulai langka ini juga ditanam dan dikembangkan di area kebun. “Sebagai bahan adukasi bagi pengunjung karena beberapa jenis Tire yang menghasilkan bunga bisa dikonsumsi baik sebagai sayur maupun penghasil pati” ungkap Darmawan Denassa. Tire merupakan nama lokal jenis Bunga Bangkai di Makassar.
Denassa telah mengkonservasi jenis ini sejak 2009 silam. Mulai berbunga tahun 2011 hingga 2016 ini telah menyelamatkan 9 jenis Tire. Salah satunya penghasil pati yang bisa dibuat jadi kue tradisional, bahan membuat es krim, atau penawar beberapa jenis penyakitâ–