Jelajah Pertama Kelas Komunitas T.A. 2015

RHD. Kelas Komunitas interaksi di Pelataran Mappasomba mempersiapkan Jelajah Pertama Tahun ini, Selasa, 14 April 2015 (Foto: Fadil Denassa)
RHD. Kelas Komunitas interaksi di Pelataran Mappasomba mempersiapkan Jelajah Pertama Tahun ini, Selasa, 14 April 2015 (Foto: Fadil Denassa)

RHD. Kelas Komunitas Rumah Hijau Denassa (RHD) pertama kali belajar pada 16 Agustus 2011 silam. Ratusan alumni telah mengikuti kegiatan ini hingga 2014. Pada tahun ajaran (T.A.) 2015 ini ratusan peserta didik telah bergabung,  beberapa dari mereka berasal dari Bu’nea, Tamallaeng,  dan Gangga.  Ini tahun pertama ada peserta didik yang bergabung dengan Kelas Komunitas RHD dari kampung ini.

RHD. Kelas Komunitas interaksi di Pelataran Mappasomba mempersiapkan Jelajah Pertama Tahun ini, Selasa, 14 April 2015 (Foto: Fadil Denassa)
RHD. Kelas Komunitas interaksi di Pelataran Mappasomba mempersiapkan Jelajah Pertama Tahun ini, Selasa, 14 April 2015 (Foto: Fadil Denassa)

Untuk pertama kali dalam T.A. 2015  mereka akan mengikuti sesi Jelajah pada Ahad, 19 April 2015, dengan melintasi sawah dan ujung timur kampung di Borongboddi yang terletak di sebelah barat RHD.  Selain melintasi hamparan sawah peserta akan menyeberangi saluran air hingga tiba di beberapa kebun yang ditumbuhi beragam tanaman. (*)

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *